Contoh Soal UAS / PAS PJOK Kelas 6 SD Semester 1dan Kunci Jawaban

Contoh Soal UAS / PAS PJOK Kelas 6 SD Semester 1 dan Kunci Jawaban


Soal Pilihan Ganda

1. Perhatikan pernyataan berikut .
    1. Tendangan kaki bagian dalam
    2. Tendangan kaki bagian luar
    3. Tendangan kaki bagian punggung 
Pernyataan diatas adalah gerak dasar ... .
A. Menggiring 
B. Menendang 
C. Syuting 
D. Mengumpan

2. Gerak nonlokomotor di sertai gerak dasar manipulatif dalam permainan sepak bola adalah ... .
A. Menarik, mengayun kaki lalu menendang bola
B. Berjalan, berlari dengan menggiring bola
C. Melangkah, melompat dengan menyundul bola
D. Melangkah, melompat dengan menghentikan bola 

3. Rudi berlari lalu menendang bola ke gawang variasi dan kombinasi gerak yang dilakukan Rudi adalah ... .
A. Lokomotor dan nonlokomotor 
B. Nonlokomotor dan manipulatif 
C. Lokomotor dan manipulatif 
D. Lokomotor dan nonlokomotor 

4. Gambar dibawah menunjukkan variasi ... .
A. Passing atas 
B. Pasing bawah
C. Servis atas
D. Servis bawah 

5. Dewi berjalan dan berlari dengan memantulkan bola basket ke lantai, yang dilakukan oleh Dewi adalah ... .
A. Jumping shoot
B. Lay-up-shoot
C. Dribbling
D. Chest Pass
 
6. Budi dan teman-temannya bermain kasti, variasi dan kombinasi gerak nonlokomotor dan manipulatif yang mereka lakukan adalah ... .
A. Mengayun lengan dan lempar
B. Berdiri dan berhenti lalu menangkap
C. Berjalan dengan melempar bola
D. Menangkap dan melempar bola 

7. Dibawah ini yang merupakan gerak dasar permainan kasti adalah ... .


A. Melempar menangkap menggiring 
B. Melempar menangkap menyerang
C. Melempar menangkap memukul berlari menghindar
D. Melempar menangkap bertahan menyerang 

8. 
kombinasi gerak yang dilakukan gambar diatas adalah ... .
A. Mengayun tangan dan melempar bola
B. Membungkuk dan melempar bola bawah
C. Meliukkan badan ke belakang melempar bola melambung
D. Jongkok, melempar bola menyusur 
 
9. Gerak dasar lempar permainan kasti adalah ... .
A. Lemparan melambung mendatar menyusur tanah
B. Lemparan atas bawah samping
C. Lemparan satu tangan dan dua tangan
D. Lemparan dekat sedang jauh 

10. Permainan kasti dimainkan di lapangan berbentuk persegi panjang dengan jumlah pemain tiap regu ... .
A. 10 orang
B. 11 orang
C. 12 orang
D. 13 orang

11. Agus berlari melompati rintangan. Aktivitas Agus adalah variasi dan kombinasi gerak dasar ... .
A. Jalan lari lompat dan melayani
B. Jalan lari lompat dan mendarat
C. Jalan lari tolakkan melayang
D. Jalan lari torak dan lompat 

12. Jalan lari menumpu dan melompat keatas melewati gala lalu mendarat adalah rangkaian gerak ... .
A. Lompat jauh
B. Lompat katak
C. Lompat galah
D. Lompat tinggi

13.


Gambar di atas menunjukkan seorang anak melakukan variasi gerak lari dan lompat melewati rintangan
gerak dasar yang tepat adalah ... .
A. Jalan ditempat dan jalan pelan melompat dan melayang 
B. Jalan lari melompat dan mendarat
C. Jalan cepat dan lari cepat dan menolak
D. Jalan cepat dan lari cepat dan mendarat

14. Saat melakukan lari melewati palang atau rintangan gerak dasar yang diperhatikan adalah ... .
A. Lari dan lompat
B. Lari dan loncat
C. Jalan dan ayunan
D. Lompat dan pendaratan 

15. Rio melakukan aktivitas lempar turbo, variasi dan kombinasi gerak dasar yang dilakukan Rio adalah ... .
A. Jalan pelan dan lari cepat dengan kombinasi lompat
B. Lari secara pelan kemudian lari cepat dengan kombinasi
C. Jalan cepat dengan kombinasi
D. Lari ditempat lari cepat dengan kombinasi menolak

16. Dalam pencak silat selain unsur bela diri dan olah raga juga terdapat unsur ... .
A. Mistic
B. Kekerasan
C. Kedigdayaan
D. Seni atau budaya

17. Widya melakukan variasi kuda-kuda depan dan kuda-kuda samping dengan kombinasi serangan tangan Widya mengarahkan dua telapak tangan ke depan, gerakan yang dilakukan Widya disebut ... .
A. Dorongan 
B. Bandulan
C. Tusukan
D. Meninju 

18. Gerakan yang dikombinasikan dengan menghadang serangan lawan menggunakan tangan dalam pencak silat disebut ... .
A. Pukulan
B. Serangan
C. Tangkisan
D. Helaan 

19.

Gambar di atas menunjukkan gerakan variasi pola gerak langkah dengan ... .
A. Kombinasi pukulan
B. Kombinasi tendangan
C. Kombinasi elakan
D. Tangkisan Hai jawabannya adalah yang B kombinasi tendangan nomor 

20. Memindahkan pijakan kaki dan posisi tubuh saat ada serangan dari lawan disebut ... .
A Tangkisan
B. Tendangan
C. Elakan 
D. Dihindarkan 

21. Kemampuan seseorang mengubah arah dan posisi tubuh dengan cepat pada situasi tertentu disebut ... .
A. Kekuatan
B. Kelenturan
C. Kecepatan
D. Kelincahan 

22. Andi melakukan lari jogging, yang dilakukan Andi bertujuan melatih ... .
A. Kekuatan
B. Kelenturan
C. Denyut nadi
D. Daya tahan 

23. Tujuan gambar di bawah untuk melatih otot ... .


A. Perut
B. Leher
C. Lengan
D. Kaki

24. Akbar melakukan berbaring dengan mengangkat pinggang dan kaki rapat lurus ke atas yang dilakukan Akbar adalah ... .
A. Sit-up 
B. Sikap lilin
C. Back up
D. Push up 

25. Ahmad dan Bayu berusaha menjadi yang tercepat gerak lari bolak balik, aktivitas yang dilakukan Ahmad dan Bayu merupakan latihan meningkatkan ... .
A. Kelincahan
B. Kekuatan
C. Kenturan
D. Kecepatan 

Soal Isian

1. Gerak dasar menghentikan bola dalam sepak bola disebut juga ... . kontrol

2. Fandi melompat dan melakukan smash kombinasi gerak yang dilakukan Fandi adalah lokomotor dan ... . manipulatif

3. Alat pemukul pada permainan kasti terbuat dari ... . kayu 

4. Gerak berlari permainan kasti termasuk gerak dasar ... .lokomotor
 
5. Tujuan permainan kucing dan tikus melatih ....kecepatan dan .... kelincahan 
 
6. Tolak peluru adalah salah satu dari cabang atletik pada nomor ... . lempar 

7. 


Gerakan pada gambar diatas disebut ... .tangkisan

8. Gerak belaan dan merubah posisi kaki atau badan dalam pencak silat disebut ... .  elakan / hindaran 

9. Doni mengikuti lomba lari 100 m lomba yang diikuti Doni adalah lari jarak ... .pendek atau sprint

10. Tujuan pemanasan sebelum berolahraga adalah ... . menaikkan suhu badan menyiapkan otot-otot gerak mengurangi resiko cedera

Terimakasih telah membaca di filsafat.my.id semoga apa yang telah dibaca menjadi penambah ilmu pengetahuan jangan lupa share keyang lain yah agar bisa lebih bermanfaar.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama